Beberapa jenis pompa vakum yang dapat ditemukan di Indonesia salah satunya adalah Entrapment Vacuum Pump Indonesia. Dimana pompa jenis ini cenderung menggunakan metode-metode yang berbeda jika dibandingkan dengan Positive Displacement maupun Momentum Transfer pump. Karena prinsip kerja pada Entrapment Vacuum Pump disini lebih menggunakan metode-metode fisik maupun kimia untuk dapat mengikat fluida atau gas yang difungsikan untuk menghasilkan tekanan pada sebuah vakum. Hal inilah yang menjadi kelebihan dari pompa vakum jenis entrapment vacuum pump.
Jenis-jenis pompa vakum Entrapment
Pada beberapa pusat penjualan pompa Indonesia dapat dijumpai beragam jenis pompa vakum entrapment yang memiliki prinsip kerjanya masing-masing dengan kelebihan yang berbeda. Jenis-jenis dari pompa vakum entrapment tersebut antara lain adalah:
- Cryopump.
- Pompa Ionisasi.
- Pompa Kimia.
Prinsip kerja masing-masing vakum Entrapment
Cryopump merupakan jenis pompa vakum yang menggunakan jalan mengikat gas atau uap air pada suatu ruangan dengan memanfaatkan permukaan yang dingin. Sedangkan pompa kimia berguna untuk mengikat gas untuk dapat bereaksi serta membentuk sebuah kepadatan. Sementara pompa ionisasi sangat berfungsi untuk mengionisasi gas dengan menerapkan potensial bertegangan tinggi, dengan begitu gas tersebut akan terakselarasi menuju ke elektrode pengumpul. Winston Indonesia merupakan pusat pump Indonesia yang sangat tepat untuk anda jadikan pilihan jika ingin memiliki beberapa pilihan jenis pompa vakum.