Anak merupakan anugerah yang di berikan tuhan kepada kita yang mana anak harus selalu di perhatikan perkembangannya karena sangat penting sekali setiap perkembangan anak yang menjadi suatu momen yang tidak boleh kita lewatkan seperti misalnya anak yang sudah menginjak usia dua tahun dimana anak pada masa masa usia seperti itu akan sangat cepat belajar dan juga akan sangat mudah sekali meniru apa yang dia lihat, dengar, pegang dan di rasakan.
Maka dari itu anak pada usia 2 tahun ke atas harus kita latih motoriknya karena motorik anak akan sangat penting sekali untuk kehidupan selanjutnya. Untuk melatih motorik sang anak kita bisa melakukan beberapa kegiatan bersama anak kita namun jangan dipaksakan untuk mengajari motorik sang anak ada beberapa cara yang paling mudah dan anak juga akan sangat suka sekali melakukannya. Di antaranya adalah.
- Bermain bola
Bermain bola merupakan salah satu kegiatan yang akan sangat membantu sekali untuk motorik sang anak karena bermain bola akan membuat otak kanan anak bekerja lebih cepat dan menjadikan sang anak semakin reflek terhadap suatu kejadian. Selain itu bermain bola juga akan membuat anak kita sehat.
- Bercocok tanam
Kegiatan yang satu ini membuat sang anak akan lebih peka lagi terhadap lingkungan dan juga akan membuat anak lebih peduli lagi terhadap lingkungannya maka dari itu kita bisa mengajak anak kita bercocok tanam agar bisa memperhatikan lingkungan sekitarnya.
- Bermain puzzle
Permainan yang satu ini merupakan salah satu permainan sejuta umat yang mana bukan hanya anak kecil yang menyukainya tetapi orang dewasa juga banyak yang suka. Dengan mengajak anak kita bermain puzzle maka akan membantu otak kanannya agar bisa lebih mudah sekali untuk mengenali warna dan juga bentuk.
- Memakai dan melepaskan baju
Untuk hal yang satu ini akan sangat membantu sekali karena dengan melatih anak kita melepas dan memakai pakaian akan bisa melatih motorik anak kita dengan baik dan cepat dan juga anak kita bisa melatih gerakannya.
Itulah beberapa tips untuk melatih motorik anak kita agar lebih cepat berkembangnya. Selain itu juga kita juga harus memberikan anak kita gizi yang baik agar perkembangan otaknya lebih baik lagi. Salah satunya adalah susu terutama susu dancow yang mana susudancow ini mengandung berbagai macam vitamin dan juga nutrisi yang bisa di serap oleh anak kita dengan sangat baik dan cepat. Susu dancow juga sangat banyak sekali di pasaran dengan harga yang sangat terjangkau sekali.